Pengembangan Pusat Sumber Belajar Dalam Upaya Meningkatan Mutu Pendidikan

Authors

  • Sulistyowati SMKN 33 Jakarta

DOI:

https://doi.org/10.56745/js.v2i2.25

Keywords:

pusat sumber belajar, mutu pendidikan

Abstract

Salah satu langkah kongkrit peningkatan mutu pendidikan di Indonesia yakni dengan peningkatan kualitas dan layanan pusat sumber belajar (PSB). Melalui PSB inilah menjadikan proses pembelajaran dapat berjalan dengan baik, dengan ini pulalah sebagai layanan proses pendidikan yang bermutu pula.

Pusat  sumber belajar sebagai salah satu aspek keberhasilan pendidikan atau proses pembelajaran harus dikelola dengan seefektif mungkin. Dengan pengelolaan peran aktif dari semua pihak, dan tidak menempatkan sumber belajar pada segi seorang pendidik saja. Namun lebih dari itu, sumber belajar dapat berupa lingkungan sekitar pendidikan.

Proses pendidikan haruslah berorientasi pada keberhasilan siswa, kreatifitas dan pengembangan dari para pengelola pendidikan harus mulai diaplikasikan pada proses pendidikan yang ada, sehingga pengembangan pusat sumber belajar pada giliranya akan membantu meningkatkan mutu pendidikana.

Downloads

Published

2020-08-26

How to Cite

Sulistyowati, S. (2020). Pengembangan Pusat Sumber Belajar Dalam Upaya Meningkatan Mutu Pendidikan. Jurnal Statement : Media Informasi Sosial Dan Pendidikan, 2(2), 99-110. https://doi.org/10.56745/js.v2i2.25